5 Tips Tidur Lebih Nyenyak di Malam Hari yang Patut Anda Coba

- 5 Oktober 2022, 15:20 WIB
5 tips tidur lebih nyenyak di malam hari yang patut Anda coba.
5 tips tidur lebih nyenyak di malam hari yang patut Anda coba. /pexels.com/ Ketut Subiyanto

PR DEPOK - Tidur nyenyak di malam hari membantu tubuh untuk beristirahat dengan total setelah beraktivitas seharian. Namun, tidak sedikit orang yang mengalami kesulitan tidur atau insomnia.

Selain untuk beristirahat, tidur nyenyak dapat meningkatkan energi dan membantu Anda tetap waspada saat bangun. Tidak hanya itu, tidur yang sehat meningkatkan kesejahteraan fisik dan mental secara keseluruhan.

Di sisi lain, jika Anda tidur nyenyak, Anda dapat berkonsentrasi lebih baik, bernalar dengan jelas, dan memproses ingatan secara efisien.

Baca Juga: BPUM 2022 Cair ke Pelaku Usaha yang Penuhi Syarat Ini, Login di Sini dan Dapatkan BLT UMKM Rp600.000

Tetapi tidur nyenyak Anda bisa saja terganggu karena tekanan pekerjaan, stres, gaya hidup tidak sehat, atau bahkan lingkungan tidur yang kurang nyaman.

Faktanya, para peneliti mengklaim kurang tidur memiliki efek merusak langsung pada tubuh. Mulai dari hormon, performa fisik, menurunkan daya ingat dan fungsi otak, bahkan kurang tidur dapat menambah berat badan.

Oleh karena itu, kita perlu mendapatkan kualitas tidur yang baik. Dirangkum PikiranRakyat-Depok.com dari Pink Villa, berikut lima tips tidur lebih nyenyak yang patut dicoba.

Baca Juga: Cek Nama Penerima BLT BBM, PKH Tahap 4, BPNT 2022 Online: Input Data KTP di cekbansos.kemensos.go.id

1. Kurangi Paparan Cahaya di Malam Hari

Halaman:

Editor: Yulistyaning Purwaida

Sumber: Pink Villa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x