Oktober Bulan Kesadaran Kanker Payudara, Simak 6 Langkah SADARI untuk Deteksi Dini

- 14 Oktober 2022, 12:00 WIB
Berikut ini merupakan 6 langkah SADARI yang dilakukan untuk mendeteksi dini adanya penyakit kanker payudara.
Berikut ini merupakan 6 langkah SADARI yang dilakukan untuk mendeteksi dini adanya penyakit kanker payudara. /Pixabay/waldryano./

Baca Juga: Hasil Pertemuan dengan FIFA, Pemerintah Utamakan 2 Hal Ini untuk Perbaiki Sepakbola Indonesia

Kanker payudara juga termasuk jenis kanker terbanyak yang diderita oleh para wanita di dunia termasuk di Indonesia.

Dengan data yang tercatat sebanyak 2,3 juta perempuan di dunia didiagnosis kanker payudara dan sebanyak 685.000 orang meninggal pada tahun 2020.

Berikut 6 langkah melakukan SADARI:

1. Coba berdiri tegak di depan cermin dan lengan menjuntai ke bawah. Hal ini dilakukan untuk memastikan apakah ada perubahan bentuk secara signifikan pada payudara.

Baca Juga: Syarat dan Cara Cek Penerima BPUM 2022 Rp600.000 yang Bakal Cair Tahun Ini

2. Kedua tangan diletakkan di atas kepala, kemudian periksa bentuk dan ukuran payudara.

3. Kedua tangan ditempatkan di pinggang, lalu gerakkan lengan hingga bahu ke depan. Posisi ini dapat membuat benjolan menjadi lebih terlihat.

4. Payudara ditekan secara melingkar. Perhatikan apakah ada benjolan.

5. Bagian puting payudara ditekan secara perlahan untuk memeriksa apakah keluar cairan yang tidak normal.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Kemkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah