Berikut Cara Mengolah Daging Kambing agar Tidak Alot dan Bau

- 29 Juni 2023, 18:20 WIB
Simak tips supaya daging kambing tidak bau.
Simak tips supaya daging kambing tidak bau. /Nina Quka/Pexels

1. Memilih daging kambing yang tepat.

Anda bisa memilih daging kambing yang masih muda. Karena biasanya, daging kambing yang masih muda lebih empuk dibandingkan daging kambing yang tua.

Baca Juga: Berikut Cara Mudah Daftar BPNT Jawa Barat Juni 2023 Hanya Lewat HP dan NIK KTP

2. Merendam daging dengan air kelapa

Salah satu cara lainnya agar daging kambing tidak alot saat dimakan adalah merendam daging dengan air kelapa. Anda bisa merendam daging kambing selama 30 menit di air kelapa sebelum mengolahnya.

3. Lumuri daging kambing dengan menggunakan cuka apel

Melumuri daging kambing dengan menggunakan cuka apel merupakan cara agar daging kambing tidak alot dan tidak bau.

Baca Juga: BPNT Juni 2023 Cair ke KKS BNI, BRI, dan Mandiri sampai Akhir Bulan? Klik di Sini tuk Cek Nama Penerima

4. Tidak perlu mencuci daging kambing

Mungkin pernyataan in menimbulkan banyak pertanyaan sebab daging kambing akan bau jika tidak dicuci. Namun, mencuci daging kambing ternyata justru akan mempertajam aroma bau sekaligus membuat tekstur daging menjadi semakin alot.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah