Kenali Tanda Rabun Jauh dan Cara Menghindarinya, Disarankan Pakar Kesehatan

- 16 November 2023, 21:29 WIB
Ini tanda Anda mengalami rabun jauh dan bagaimana cara menghindarinya.
Ini tanda Anda mengalami rabun jauh dan bagaimana cara menghindarinya. /Pixabay/Victoria_rt

Baca Juga: 6 Rekomendasi Baso Aci Terenak yang Viral di Garut, Gurih dan Sesuai dengan Kantong

Tidak hanya itu, faktor penyebab lainnya dilihat dari aktivitas yang dilakukan seseorang. Apabila seseorang melakukan banyak pekerjaan di depan perangkat elektronik seperti komputer atau membaca buku, maka hal itu bisa menyebab rabun jauh.

Cara Menghindari Rabun Jauh

Berikut beberapa tips menghindari rabun jauh sebagaimana dilansir PikiranRakyat-Depok.com dari Student Health.

1. Jaga Kesehatan Mata dan Tubuh

Baca Juga: Besok Hari Terakhir Penyampaian Uji Keterampilan Prakerja, Segera Sampaikan ke Lembaga Pelatihan

Cara mencegah rabun jauh dengan memoerhatikan asupan yang baik bagi mata dan tubuh. Anda bisa mengonsumsi Vitamin A atau makanan yang mengandung hal tersebut.

Terapkan pola makan sehat dengan mengonsumsi lebih banyak biji-bijian, sayuran, sereal, dan buah-buahan. Juga, bisa konsumsi daging dalam jumlah sedang dan makan lebih sedih lemak.

2. Perhatikan Pencahayaan

Pencahayaan optimal sangat diperlukan untuk menghindari rabun jauh. Anda bisa menggunakan lampu yang tidak terlalu terang ketika sedang membaca maupun menulis.

Baca Juga: Favorit Semua Orang, Ini 8 Warung Bakso Populer dan Rekomen di Kecamatan Lengkong, Bandung

Perlu diperhatikan bahwa lampu yang terlalu terang tidak boleh menyorot langsung ke mata Anda. Juga disarankan menonton televisi dengan lampu menyala.

3. Lakukan Kebiasaan Tepat

Selain pencahayaan yang optimal, salah satu menghindari rabun jauh dengan menerapkan kebiasaan yang tepat.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: Cleveland Clinic Student Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah