Resep membuat Semur Ayam Kentang, untuk Menu Buka Puasa Hari Pertama

- 16 Februari 2024, 10:00 WIB
Cek resep semur ayam kentang, cocok untuk menu puasa nanti.
Cek resep semur ayam kentang, cocok untuk menu puasa nanti. /YouTube Dapur Imarily

Kemiri 3 butir
6 Bawang merah
3 Bawang putih
2 Daun Salam
2 Sereh

3 sdm kecap manis
Garam secukupnya
Kaldu secukupnya
Air secukupnya
4 sdm minyak

Cara membuatnya:

Baca Juga: Bawaslu Temukan Masalah Saat Pemilu 2024, Mulai dari Intimidasi hingga Sirekap Tidak Dapat Diakses

Pertama-tama cuci daging ayam dan potong dadu, jika yang dipakai bukan ayam filet silahkan potong beberapa bagian.

Lalu kupas kentang dan potong dengan ukuran sesuai selera. Kemudian, cuci bersih lanjut goreng kentang di api sedang.

Setelah kentang matang angkat dan tiriskan lalu, siapkan ulekan (diblender juga bisa optional) haluskan bawang merah, bawang putih, dan kemiri.

Baca Juga: TOP 7 Bakso Terenak yang Antriannya Panjang di Pemalang, Ini Info Alamat Lengkap dengan Nomor Telepon

Selanjutnya, siapkan wajan dengan minyak dan tumis bumbu dengan daun salam dan sereh hingga warna bumbu kecoklatan.

Berikutnya masukan ayam masak dengan api kecil hingga setengah matang lalu masukan air secukupnya.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah