4 Buah-Buahan yang Dapat Menurunkan Tingkat Diabetes Anda

- 11 April 2024, 20:05 WIB
4 buah-buahan yang dapat menurunkan tingkat diabetes.
4 buah-buahan yang dapat menurunkan tingkat diabetes. //Pexels/Jane Trang Doan

PR DEPOK - Bagi Anda yang sedang menderita diabetes, mulai saat ini cobalah untuk konsumsi beberapa jenis buah. Buah-buahan tersebut terbukti dapat menurunkan tingkat diabetes Anda.

Seperti yang diketahui, diabetes disebabkan karena mengonsumsi makanan dengan tingkat gula yang tinggi seperti donat, kue, hingga makanan manis. Dampak diabetes sangat tidak baik untuk tubuh.

Maka dari itu, harus dicegah dengan mengonsumsi 4 buah-buahan yang dapat menurunkan tingkat diabetes.

1. Beri

Baca Juga: 7 Pilihan Mie Ayam yang Terkenal Enak dan Banyak Diburu Wisatawan di Tempeh Lumajang

Buah beri seperti blueberry, raspberry, dan strawberry kaya akan serat, vitamin, hingga mineral. Serat yang terkandung dalam buahnya memiliki dampak yang baik terhadap diabetes. Penyerapan gula ke aliran darah dapat diperlambat.

Selain itu, buah ini juga kaya akan antioksidan dan senyawa anti-inflamasi yang dapat meningkatkan kadar gula dan insulin yang sehat.

2. Alpukat

Serat dalam alpukat dapat menurunkan lonjakan gula darah, sehingga dapat menurunkan diabetes. Walaupun alpukat rendah karbohidrat dan tinggi lemak, tetapi lemak dalam alpukat termasuk lemak yang sehat.

Baca Juga: 10 Daftar Tempat Wisata Pemandian Air Panas Populer di Bandung yang Wajib Kamu Kunjungi Saat Liburan

Alpukat juga memiliki lemak tak jenuh tunggal yang tinggi. Adanya kandungan tersebut dapat bermanfaat bagi Anda yang menderita diabetes.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x