7 Rekomendasi Kuliner Sate di Cianjur, Dagingnya Fresh Berpadu Bumbu Kacang yang Pas Banget!

- 28 Mei 2024, 16:45 WIB
7 Rekomendasi Kuliner Sate di Cianjur
7 Rekomendasi Kuliner Sate di Cianjur /Instagram @kemanamanamakan/

PR DEPOK - Jika sedang berada di Cianjur, sayang rasanya bila belum berkeliling dan mencoba kuliner sate khas Cianjur.

Manfaatkan waktu selama di Cianjur dengan mengunjungi salah satu warung sate yang paling direkomendasikan di Cianjur.

PikiranRakyat-Depok.com akan merangkum dan memilih rekomendasi sate terbaik di Cianjur dengan rasa yang enak, serta ratingnya tinggi.

Baca Juga: Chelsea Bidik Enzo Maresca yang Sukses Promosikan Kembali Leicester City

Yuk simak berikut ini 7 warung sate di Cianjur lengkap dengan jam buka serta nomor teleponnya.

1. Sate Maranggi mang iday Ramayana Cianjur

Jalan Muka, Kecamatan Cianjur

Jam buka 08.00 WIB

Baca Juga: 6 Kedai Bakso di Malang, Rasanya Autentik dan Bisa Bikin Ketagihan

2. Sate Maranggi Cianjur

Jalan Moch. Ali No.66

Jam buka 09.00 WIB

0859-1096-94500

Baca Juga: Pemerintah Catat Peningkatan Jumlah UMKM dalam Ekosistem Digital, Berikut Infonya

3. Sate Maranggi Waru Jajar Ma Nunung

Jalan K. H. Ashari No.13

Jam buka 08.00 WIB

(0263) 266610

Baca Juga: Apik Tenan! Berikut 6 Rekomendasi Rumah Makan Hits di Bantul, Cek Alamat Lengkap dan Nomor Kontaknya

4. Sate Sinar Cianjur

Jalan Sayang, Kecamatan Cianjur

Jam buka 08.00 WIB

0877-2146-7258

Baca Juga: 6 Bakso Spesial di Sragen, Rasane Nikmat dan Enak Poll TOP Rekomendasi!

5. Sate Maranggi Pak Ujang

Jalan Mangunsarkoro No.168-138

Jam buka 08.00 WIB

0857-5926-6643

Baca Juga: 7 Rekomendasi Tempat Makan Seafood Terenak di Wonosobo, Simak Alamat dan Jam Bukanya

6. Sate Maranggi Cabang Ma Nunung Cianjur

Patokan samping kepal kopi, Gang Salagedang 4

Jam buka 08.00 WIB

0812-2251-6706

Baca Juga: Memberatkan Mahasiswa? Pemerintah Resmi Batalkan Kenaikan UKT Tahun Ini

7. SATE AYAM dan KAMBING Khas Madura Asli selakopi

Jalan Ir. H. Juanda No.13

Jam buka 08.00 WIB

0878-3738-9928.***

 

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah