5 Negara dengan Durasi Puasa Terpanjang di Dunia, Greenland di Urutan Pertama dengan 20 Jam Berpuasa

- 13 April 2021, 12:44 WIB
Ilustrasi puasa Ramadhan.
Ilustrasi puasa Ramadhan. / Pexels/Chattrapal (Shitij) Singh

1. Nuuk, Greenland

Nuuk, Greenland merupakan kota atau negara yang mempunyai durasi puasa terpanjang.

Mereka akan menjalani ibadah puasa tiap harinya selama 19 jam 57 menit.

Baca Juga: Sebut Negara Rugi Rp109 Triliun di Korupsi BLBI, Luqman Hakim: Itu Bisa Buat Entaskan 100 Juta Penduduk Miskin

Di Kota Nuuk sendiri masyarakat yang menganut agama Islam bisa dibilang sedikit lantaran kurang dari 1 persen dari jumlah penduduknya atau kurang dari 10.000 jiwa.

2. Reykjavik, Islandia

Di urutan kedua kota atau negara yang memiliki durasi puasa terpanjang ada kota Reykjavik yang berada di Islandia.

Di kota ini umat Islam akan menjalankan puasa selama 19 jam 56 menit hanya berbeda satu menit dengan Kota Nuuk di Greenland.

Baca Juga: Kembali Torehkan Prestasi, BTS Cetak Rekor 1 Miliar Penonton Lewat Lagu 'Dynamite' di YouTube

Sama seperti kota Nuuk, umat islam di kota ini juga bisa dibilang sedikit lantaran hanya 1 persen dari jumlah penduduknya.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x