Hal yang Perlu Anda Ketahui tentang XE, Varian Baru Covid-19 yang Ditemukan di Inggris

- 3 April 2022, 06:55 WIB
ilustrasi Covid-19 varian XE.
ilustrasi Covid-19 varian XE. /Pixabay/TheDigitalArtist

PR DEPOK - Varian baru Covid-19 yang diberi nama XE pertama kali terdeteksi melalui metode pengurutan pada 19 Januari 2022 lalu di Inggris.

Otoritas kesehatan telah menemukan bahwa varian virus corona yang satu ini menyebar pertama kali Inggris.

Para ahli kesehatan mengatakan bahwa mutan ini tampaknya 10 persen lebih mudah menular daripada sub-varian BA.2 Omicron.

Baca Juga: Cara Dapat BLT Minyak Goreng 2022 Rp 300 Ribu Pakai KTP dan KK

Sejauh ini, BA.2 dianggap paling menular dari semua varian Covid-19. 

Namun, varian XE yang baru ini diidentifikasi adalah mutasi strain Omcron BA.1 dan BA.2, yang disebut sebagai "rekombinan".

Dilansir Pikiranrakyat-Depok.com dari NDTV, varian XE memiliki tingkat pertumbuhan 9,8 persen di atas BA.2.

Baca Juga: Eks Jaksa Agung PBB Klaim Vladimir Putin sebagai Penjahat Perang, Wajib untuk Ditangkap

Menurut Badan Keamanan Kesehatan Inggris (UKHSCA), virus baru tersebut dikenal sebagai varian siluman.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: NDTV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x