Kesal TNI Disebut Mirip Zaman Orba, Ex Aktivis 98: Pak Gatot Belum Pernah Diinterogasi Militer Orba?

- 7 Desember 2020, 15:48 WIB
Budiman Sudjatmiko.
Budiman Sudjatmiko. /Instagram @budimansudjatmiko

PR DEPOK  Mantan Panglima TNI, Gatot Nurmantyo, belum lama ini memberikan tanggapannya perihal kondisi TNI saat ini.

Pria yang juga menjabat sebagai Presidium Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) itu menyebut TNI masa sekarang sudah seperti TNI di masa orde baru.

Pernyataan ini ia sampaikan dalam webinar KAMI Nasional beberapa waktu lalu, di mana dirinya menyoroti sikap dan tindakan TNI dalam menyikapi sejumlah kegaduhan akhir-akhir ini.

Baca Juga: Bertepatan dengan Jadwal Pemanggilan Kedua, Polisi Tembak Mati 6 Orang Diduga Pengikut Habib Rizieq

“Kalau kita lihat perkembangan situasi yang terjadi akhir-akhir ini, ada warning peringatan bahwa Polri khusus TNI telah terlihat menjadi seperti pada tahun Orde Baru yang lalu,” ujar Gatot Nurmantyo.

Merasa tak terima dengan pernyataan dari mantan Panglima TNI ini, mantan aktivis era 98 sekaligus politisi PDIP, Budiman Sudjatmiko, memaparkan situasi dan kondisi TNI di masa orde baru.

Militer Orba itu ada fraksinya sendiri di DPR&DPRD (tanpa dipilih lewat Pemilu),” tulis Budiman melalui cuitan akun Twitter miliknya, seperti dikutip Pikiranrakyat-Depok.com.

Baca Juga: Parpol Indonesia dalam Lingkaran Setan Korupsi, Peneliti ICW: Penguasa Politik adalah Orang Terkuat

Tak hanya itu, Budiman pun menuturkan, militer zaman orba memiliki wewenang untuk berkoordinasi dengan badan inkonstitusional untuk menangkap para pendemo yang damai sekalipun.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah