Gus Yaqut Panen Pujian dan Selamat, Gus Mus: Masih Banyak yang Anggap Jadi Menteri Itu Anugerah

- 26 Desember 2020, 15:16 WIB
KH Ahmad Mustofa Bisri atau Gus Mus.
KH Ahmad Mustofa Bisri atau Gus Mus. /Instagram/@s.kakung/

PR DEPOK – Yaqut Cholil Qoumas atau akrab disapa Gus Yaqut baru saja dilantik menjadi Menteri Agama RI pada Rabu, 23 Desember 2020 lalu.

Ia menjadi salah satu dari enam menteri baru yang dipilih oleh Presiden RI Joko Widodo dalam reshuffle Kabinet Indonesia Maju.

Tak lama setelah menjabat sebagai Menag, langkah Gus Yaqut untuk menyampaikan ucapan selamat hari raya natal kepada umat kristiani banjir pujian dari publik.

Baca Juga: Menag Kunjungi Gereja, Faizal Assegaf: Sikap Gus Yaqut Bukti Umat Islam Tulus Bangun Kebhinekaan

Namun, tak hanya Gus Yaqut yang menjadi sorotan, melainkan keluarganya pun ikut mendapat ucapan selamat dari berbagai pihak atas terpilihnya Yaqut menjadi Menag.

Paman Gus Yaqut, yakni Ahmad Mustofa Bisri atau kerap dipanggil Gus Mus mengunggah potret dirinya bersama sang ponakan yang kini mengemban tugas sebagai menteri.

Ia pun mengungkap sikap Gus Yaqut ketika mendapat amanah menjadi Menag.

Baca Juga: 6 Hari Lagi BST Rp300 Ribu Tahap 9 Desember 2020 Berakhir, Segera Cek di dtks.kemensos.go.id

Menurut Gus Mus, masih banyak orang yang menilai bahwa mendapat kepercayaan sebagai menteri adalah anugerah.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x