Usai Terima Laporan Dugaan Pembekuan Darah, BPOM Tunda Pemakaian Vaksin AstraZeneca untuk Dikaji Ulang

- 18 Maret 2021, 07:15 WIB
Halaman depan gedung Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM).
Halaman depan gedung Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM). /PMJ News

"BPOM merupakan lembaga yang memiliki kredibilitas, sehingga akan memberikan kepastian keamanan," kata Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti.

Sementara itu, Indonesia menerima vaksin AstraZeneca melalui COVAX Facility yang diproduksi di Korea Selatan.

Baca Juga: Berkas Kubu KLB Masih Ditinjau, Yasonna: Jika Berselisih Usai Keputusan Diambil, Maka Bertempur di Pengadilan

Negara tersebut telah melakukan uji jaminan mutu sesuai standar persyaratan global untuk cara pembuatan obat yang baik (CPOB).***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x