Dampak Hoaks Covid-19 dari dr Lois Owien, Polri Sebut Masih Banyak yang Mempercayai

- 19 Juli 2021, 18:12 WIB
Kabareskrim Polri Komjen Pol Agus Andrianto.
Kabareskrim Polri Komjen Pol Agus Andrianto. /Dok. ANTARA./

 

PR DEPOK – Usai beberapa waktu lalu menyebarkan informasi Covid-19 yang diungkapkan dr Lois Owien, Polri membeberkan beberapa hal.

Menurut Kabareskrim Polri Komjen Pol Agus Andrianto, banyak masyarakat yang masih mempercayai hoaks tentang Covid-19 yang disampaikan oleh dr. Lois Owien.

Padahal, dibandingkan dengan hoaks Covid-19 yang disampaikan dr Lois Owien, dalam kenyataan memang banyak yang sudah meninggal lantaran terpapar Covid-19.

Baca Juga: Canggung dengan Nadya Mustika Pasca Rujuk, Rizki DA: karena Kita Kemarin kan Sempat Nggak Enak

"Sudah banyak yang menjadi korban meninggal dunia karena Covid-19, kok masih percaya hoaks," kata Agus saat dikonfirmasi di Jakarta sebagaimana dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Antara.

Ia menjelaskan bahwa, beredar informasi terdapat warga meninggal dunia karena mempercayai hoaks yang disampaikan dr Lois Owien terkait interaksi antarobat.

Hal ini diceritakan oleh Helmi Indra warga Depok lewat sosial media. Dalam unggahannya, Helmi menceritakan ayahnya mempercayai vaksin Covid-19 haram sehingga tidak mau divaksin.

Baca Juga: Hotman Paris Adakan Sayembara dan akan Berikan Uang Rp5 Juta Bagi Wanita Terbaik yang Memiliki Tato Wajahnya

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x