Singgung Soal Perbedaan Pendapat, Fahri Hamzah: Berterima Kasihlah kepada yang Berani Mengkritik Kita

- 5 Agustus 2021, 08:52 WIB
Fahri Hamzah.
Fahri Hamzah. /tangkapan layar instagram@fahrihamzahsays/

Baca Juga: Soal Dana Sewa Helikopter Rp600 Juta untuk Wagub Jabar, Ridwan Kamil: Wajar Saja dari Sisi Kebutuhan

Kritik ini muncul berdasarkan perbedaan pendapat dan cara berpikir yang seharusnya bisa diterima serta dihargai.

Beri penghargaan kepada perbedaan pendapat,” ujar Fahri Hamzah.

Selanjutnya, Fahri Hamzah juga menyinggung soal persatuan yang bisa didapat melalui menghargai ilmu.

Bahwa, menurut Fahri Hamzah kekuasaan akan berdampak buruk jika tidak disertai dengan ilmu yang menuntunnya.

Hargai ilmu melebihi kekuasaan, sebab kekuasaan tanpa ilmu akan jadi tirani dan penindasan,” ucap Fahri Hamzah.

Baca Juga: Sebut Tahun Baru Islam 1 Muharram 1443 Tidak Berubah, Kemenag: Hari Liburnya Geser ke 11 Agustus 2021

Kita pasti bisa kalau kita mau bersatu,” tambahnya.

Diketahui sebelumnya, jika Fahri Hamzah saat masih menjabat sebagai wakil rakyat sesuai tugasnya dalam melakukan check and balance terhadap pemerintahan eksekutif.

Termasuk melakukan kritik, memberi masukan serta mengawasi kinerja pemerintah dalam melaksanakan Undang-Undang.***

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Twitter @Fahrihamzah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah