Eks Koruptor Dipilih Jadi Penyuluh Anti Korupsi, Bambang Widjojanto: Apa Kita Sedang Ditinggikan Kedunguannya?

- 21 Agustus 2021, 19:14 WIB
Mantan Pimpinan KPK, Bambang Widjojanto.
Mantan Pimpinan KPK, Bambang Widjojanto. /ANTARA/Abdu Faisal

"Dari 28 (di lapas Sukamiskin) melalui beberapa tes, hanya empat orang yang memungkinkan karena ada juga yang ingin," kata Wawan Wardiana  dalam konferensi pers pada Jumat, 20 Agustus 2021 seperti dilansir dari Antara. 

Wawan Wardiana berharap para narapidana korupsi tersebut bisa memberikan testimoni, yang nantinya akan menjadi pelajaran bagi masyarakat secara umum. 

Testimoni yang ia maksud adalah terkait dengan kisah kehidupan saat di penjara dan tahapan mereka ketika menjadi narapidana kasus korupsi. 

Baca Juga: Aurel Hermansyah Kembali Hamil, Atta Halilintar Bagikan Momen Haru Saat Lakukan Pemeriksaan

Hal itu dilakukan lantaran menurutnya, kisah para narapidana tersebut cukup menyedihkan apabila diceritakan.***

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: Twitter @KataBewe ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x