Tanggapi Biaya Penyampaian Pembatalan Haji yang Capai Rp21 Miliar, Hilmi Firdausi Minta Penjelasan Kemenag

- 1 September 2021, 17:51 WIB
Aktivis dakwah, Hilmi Firdausi.
Aktivis dakwah, Hilmi Firdausi. /Twitter @Hilmi28

PR DEPOK – Aktivis dakwah Hilmi Firdausi turut menanggapi pemberitaan terkait biaya penyampaian pembatalan haji yang kabarnya mencapai Rp21 miliar.

Hilmi Firdausi pada keterangan tertulisnya meminta agar Kementerian Agama (Kemenag) RI memberikan penjelasan terkait hal tersebut.

Menurutnya, biaya penyampaian pembatalan haji harus dibuka ke publik agar dana tersebut diketahui penggunaannya serta tidak menjadi tanda tanya di tengah masyarakat.

Baca Juga: Trailer Dari Jendela SMP 1 September 2021: Wulan Hilang Terbawa Arus Sungai, Cumi Ucapkan Terima Kasih

Tanggapan tersebut diutarakan Hilmi Firdausi melalui akun Twitter pribadianya @Hilmi28, pada 1 September 2021.

Mohon dijelaskan @Kemenag_RI, kenapa biaya penyampaian pembatalan haji saja sampai 21 M ? Dibuka ke publik dana itu utk apa saja agar tdk menjadi pertanyaan masyarakat,” kata Hilmi Firdausi dikutip Pikiranrakyat-depok.com.

Hilmi Firdausi menyebut alasan lain terkait dana yang harus dibuka ke publik karena pembatalan haji ini sudah diketahui secara luas oleh masyarakat.

Krn pembatalan ini kan sdh diketahui masyarakat luas,” tambahnya.

Cuitan Hilmi Firdausi.
Cuitan Hilmi Firdausi.

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x