Hingga Agustus 2021, BNPT Temukan 399 Grup dan Kanal di Medsos Terindikasi Konten Radikalisme dan Terorisme

- 15 September 2021, 20:53 WIB
Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Pol Boy Rafli Amar (tengah).
Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Pol Boy Rafli Amar (tengah). /ANTARA FOTO/Aprillio Akbar./

“Per Agustus 2021, BNPT menemukan 399 grup maupun kanal medsos yang dipantau dan Telegram menempati jumlah tertinggi dengan mencapai 135 grup kanal,” ucap dia menjelaskan.

Untuk menindaklanjuti grup dan kanal yang terindikasi radikalisme dan terorisme, kini BNPT akan mengambil langkah dengan menghapus grup dan kanal tersebut.

Baca Juga: Soal Video Santri Tutup Telinga Saat Dengar Musik, Christ Wamea: yang Persoalkan Sudah Pasti Komunis Gaya Baru

Selain itu untuk menyukseskan pemantauan tersebut BNPT bekerjasama dengan Ditjen Aptika Kementerian Kominfo untuk konten media sosial.

Sedangkan untuk masalah yang berkaitan dengan kejahatan siber, BNPT bekerjasama dengan pihak Polri.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x