Fadli Zon Minta Jokowi Ikut Klarifikasi Pernyataan Menag Yaqut, Mustofa: Jangan Nanya Beliau Biar Gak Rumit

- 24 Oktober 2021, 14:44 WIB
Politisi  Partai Ummat, Mustofa Nahrawardaya meminta Fadli Zon untuk tidak menanyakan masalah polemik pernyataan Menag Yaqut kepada Presiden Jokowi.
Politisi Partai Ummat, Mustofa Nahrawardaya meminta Fadli Zon untuk tidak menanyakan masalah polemik pernyataan Menag Yaqut kepada Presiden Jokowi. /Instagram/@TofaTofa_id/

Baca Juga: Kecewa Tes PCR di Bali Lamban, Saraswati: Lab Belum Siap Sama Sekali

Seolah menguatkan argumennya, ia lantas mengungkapkan sejarah kemunculan NU yang berhubungan dengan Piagam Jakarta dan melibatkan tokoh besar NU di dalamnya. 

Maka dari itu, menurutnya wajar apabila NU menggunakan peluang yang ada di Kemenag tersebut seperti membangun pesantren dan lainnya. 

"Jadi wajar kalau sekarang NU memanfaatkan banyak peluang yang ada di Kementerian Agama," tuturnya.***

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: Twitter @fadlizon Twitter @TofaTofa_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x