Gempa Magnitudo 5,0 Guncang Jawa Timur, BMKG Sebut Terjadi Kerusakan di Beberapa Daerah

- 16 Desember 2021, 10:30 WIB
Ilustrasi dampak gempa berkekuatan magnitudo 5,0.
Ilustrasi dampak gempa berkekuatan magnitudo 5,0. /Pixabay/Angelo_Giordano

Untuk hasil analisisnya, gempa ini memiliki pergerakan sesar naik (thrust fault).

BMKG menuturkan bahwa gempa magnitudo 5,0 dirasakan di daerah Puger dengan skala V MMI yang berarti getarannya dirasakan hampir seluruh penduduk dan menyebabkan seseorang terbangun dari tidurnya.

Baca Juga: Link Nonton Now We Are Breaking Up Episode 11 Beserta Sinopsis, Young Eun Meragukan Hubungannya dengan Jae Guk

Di Jember IV MMI yaitu bila pada siang hari dirasakan oleh orang banyak dalam rumah.

Sementara di Denpasar, Kuta, Legian III MMI atau getaran dirasakan nyata dalam rumah. Getaran terasa seakan-akan truk berlalu.

Lalu gempa juga mengguncang di Banyuwangi II-III MMI dengan getaran dirasakan nyata dalam rumah. Getaran terasa seperti truk lewat.

Adapun wilayah lain yang juga diguncang yaitu di Jimbaran, Karangkates, Lumajang, Bondowoso II MMI getaran dirasakan oleh beberapa orang, benda-benda ringan yang digantung bergoyang.***

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah