Tangkap Pelaku Pengeroyokan Anggota TNI hingga Tewas di Jakut, Ternyata Ini Motif Sebenarnya

- 23 Januari 2022, 21:17 WIB
Kasus pengeroyokan anggota TNI hingga tewas di Jakarta Utara terus berlanjut, kini terungkap motif sebenarnya dari para pelaku
Kasus pengeroyokan anggota TNI hingga tewas di Jakarta Utara terus berlanjut, kini terungkap motif sebenarnya dari para pelaku /PMJ News/Yeni

“Betul sudah dimiliki oleh Anggota, selanjutnya dibawa ke Ditreskrimum Polda Metro Jaya,” ujar AKBP Putu Kholis Aryana.

Baca Juga: Persib Bandung Jalani Laga Padat Pasca Derby Jabar Lawan Persikabo Pekan Depan

Diketahui pelaku utama yang bernama Baharudin tersebut, memiliki peran penting dalam kasus pengeroyokan Pratu Sahdi, salah satu Anggota TNI yang tewas karena pengeroyokan tersebut.

“Baharudin, ini orangnya dialah yang diduga kuat melakukan aksi penusukan,” kata Ditreskrimum Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Hidayat kepada wartawan.

Dimana, motif dari pengeroyokan terhadap Anggota TNI tersebut, hanyalah salah paham antara korban dan pelaku, yang dimana sebelumnya tidak memiliki hubungan atau permasalahan apapun.

“Motifnya, diduga akan ada anggota prajurit TNI yang menjadi korban pelaku, yang memiliki masalah,” ujar Kombes Tubagus Ade.

“Kejadian di Waduk Pluit, ada sekelompok orang datang kesana dengan tujuan mencari orang (Anggota TNI) tapi kebetulan (korban) berada di sana,” ujarnya lagi.

Baca Juga: Viral Edy Mulyadi Diduga Hina IKN Kalimantan Timur Jadi ‘Tempat Jin Buang Anak’: Ngapain Gua Bangun Di Sana!

Hingga pada akhirnya, seluruh pelaku pengeroyokan Anggota TNI tersebut berhasil ditangkap di daerah Penjaringan, Jakarta Utara.

“Sudah lengkap, semuanya dari wilayah Penjaringan,” ungkap Kombes Pol Ade Hidayat.

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x