Soal Munarman Dituntut Hukuman Mati, Ali Syarief: Berapa Orang yang Dibunuh? Ga Boleh Sembarangan Tuduh Orang

- 4 Februari 2022, 10:00 WIB
Ali Syarief mempertanyakan berapa orang yang sudah menjadi korban sehingga Munarman dituntut hukuman mati oleh JPU.
Ali Syarief mempertanyakan berapa orang yang sudah menjadi korban sehingga Munarman dituntut hukuman mati oleh JPU. /Instagram.com/@alisyarief50./

Cuitan Akademisi Ali Syarief.
Cuitan Akademisi Ali Syarief.

Pasalnya, lanjut dia, teroris merupakan bahasa yuridis maka pelakunya pun harus terbukti secara inkrah atau berkekuatan hukum tetap.

Mengapa? Karena kita punya UU-nya. Tidak boleh sembarangan menuduh nuduh orang,” ujarnya menjelaskan.

Baca Juga: Jokowi Ingin 'Minggat' dari Jakarta Sebelum Agustus 2024, Ali Syarief: IKN Disiapkan untuk Presiden Baru?

Masih blm pada faham antara terrorism dan terrorist. Memang dlm bhs Indonesia, dua duanya di teroris,” pungkas Ali Syarief di akhir cuitannya.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Twitter @alisyarief


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x