Cara Cek Penerima BLT Anak Sekolah Maret 2022 Online untuk Cairkan Bansos PKH Rp4,4 Juta Siswa SD SMP SMA

- 5 Maret 2022, 18:56 WIB
Ilustrasi. Berikut dirangkum cara cek penerima BLT anak sekolah Maret 2022 online untuk mencairkan bansos PKH Rp4,4 Juta bagi siswa SD, SMP, dan SMA.
Ilustrasi. Berikut dirangkum cara cek penerima BLT anak sekolah Maret 2022 online untuk mencairkan bansos PKH Rp4,4 Juta bagi siswa SD, SMP, dan SMA. /Antara/Dhad Zakari/

- Sistem selanjutnya akan mencocokan data KPM secara otomatis yang meliputi nama dan wilayah yang diinput, kemudian membandingkan dengan nama yang ada dalam database Kemensos.

2. Tata cara cek penerima BLT anak sekolah 2022 di Aplikasi Cek Bansos

- KPM menyiapkan KTP, Kartu Keluarga (KK), dan HP.

- Lalu, masuk di Play Store dan unduh aplikasi Cek Bansos.

Baca Juga: Perang Rusia-Ukraina Hari ke-10, Presiden Prancis Sebut Situasi Terburuk akan Datang Usai Telepon Putin

- Masuk di Aplikasi Cek Bansos dan melakukan registrasi sesuai data KK, KTP.

- Admin Kemensos selanjutnya akan memverifikasi dan mengaktivasi.

- Jika sudah teregistrasi di aplikasi, pilih menu “Cek Bansos”.

- Kemudian, KPM melengkapi data diri sesuai KTP, seperti, nama, provinsi tempat tinggal, kabupaten, kecamatan, dan kelurahan/desa.

Baca Juga: Link Live Streaming Elche vs Barcelona di Liga Spanyol Minggu, 6 Maret 2022 Pukul 22.15 WIB

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x