Tarif Bus Antar Kota Antar Provinsi Kelas Ekonomi Terbaru yang Berlaku Mulai 10 September

- 8 September 2022, 11:46 WIB
Ilustrasi bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP).
Ilustrasi bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP). / Pikiran-Rakyat.com/ M Iqbal Maulud/

PR DEPOK - Selain menaikkan tarif ojek online, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) juga mengumumkan penyesuaian tarif bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP) kelas ekonomi.

Tarif baru bus AKAP kelas ekonomi mulai berlaku pada 10 September mendatang.

Dirjen Perhubungan Darat Kemenhub Hendro Sugiatno mengatakan, penyesuaian tarif bus AKAP berkaitan dengan biaya awak bus, UMP, iuran kesehatan dan ketenagakerjaan, penyesuaian harga kendaraan dan suku cadang, dan kenaikan harga BBM.

Baca Juga: Tarif Ojek Online Terbaru di Jabodetabek, Jawa, Sumatra, hingga Bali yang Berlaku Mulai 10 September

"Tarif dasar untuk 2022 sebesar Rp159 per penumpang per kilometer. Ada kenaikan dari tarif dasar tahun 2016 yang hanya Rp119 per penumpang per kilometer," tuturnya dilansir Pikiranrakyat-Depok.com dari Kemenhub.

Berikut rincian penyesuaian atau tarif terbaru bus AKAP kelas ekonomi yang berlaku mulai 10 September 2022.

Zona I

Baca Juga: Cara Daftar BLT BBM 2022 Lewat Aplikasi Cek Bansos Kemensos, Siapkan 2 Dokumen Bisa Dapat Bantuan Rp600.000

Zona I meliputi wilayah Sumatra, Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima

Sumber: Kementerian Perhubungan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x