Cara Daftar BSU 2022, Lengkap dengan Syarat untuk Mendapatkan BLT Subsidi Gaji Rp600.000

- 14 September 2022, 10:03 WIB
Simak cara daftar BSU 2022 lengkap dengan syarat yang harus dipenuhi
Simak cara daftar BSU 2022 lengkap dengan syarat yang harus dipenuhi /ANTARA

Calon penerima, dalam hal ini pekerja atau buruh harus mendaftarkan diri melalui perusahaan atau pemberi kerja.

Pekerja atau buruh juga tidak bisa secara langsung mendaftar ke kantor cabang BPJS Ketenagakerjaan maupun Kementerian Ketenagakerjaan.

Sebagai informasi, pemerintah menyalurkan BSU 2022 berdasarkan data yang ada di BPJS Ketenagakerjaan.

Data itulah yang kemudian akan diverifikasi untuk mengetahui apakah calon penerima BSU 2022 sudah memenuhi syarat untuk mendapatkan BLT Subsidi Gaji Rp600.000.

Baca Juga: Rasuna Said di Google Doodle Hari Ini, Jurnalis dan Wanita Pertama yang Kena Hukum Speek Delict Belanda

Syarat Mendapatkan BSU 2022

Pemerintah hanya akan menyalurkan BLT Subsidi Gaji Rp600.000 kepada pekerja atau buruh yang telah memenuhi syarat dan lolos verifikasi. Apa saja syaratnya?

1. Warga negara Indonesia (WNI).

2. Penerima BSU 2022 merupakan peserta aktif BPJS Ketenagakerjaan per Juli 2022.

Baca Juga: Oknum TNI Diduga Terlibat Pembunuhan dan Mutilasi di Papua, TNI dan Komnas HAM Pastikan Tuntas dan Transparan

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah