Inilah Daftar Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023, Catat Baik-baik!

- 11 Oktober 2022, 16:21 WIB
Ilustrasi kalender. Pemerintah lewat SKB tiga menteri telah menetapkan libur nasional dan cuti bersama tahun 2023 berjumlah 24 hari. Ini rinciannya.
Ilustrasi kalender. Pemerintah lewat SKB tiga menteri telah menetapkan libur nasional dan cuti bersama tahun 2023 berjumlah 24 hari. Ini rinciannya. /Pixabay/200degrees.

Libur nasional

- 1 Januari : Tahun Baru 2023 Masehi
- 22 Januari : Tahun Baru Imlek 2574 Kongzili
- 18 Februari : Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW
- 22 Maret : Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1945
- 7 April : Wafat Isa Almasih
- 22-23 April : Hari Raya Idul Fitri 1444 H

Baca Juga: Cara Mudah Cek 7 Penerima Bansos PKH Tahap 4 2022, Cukup Siapkan KTP dan Login cekbansos.kemensos.go.id

-1 Mei : Hari Buruh Internasional
- 18 Mei : Kenaikan Isa Almasih
- 1 Juni : Hari Lahir Pancasila
- 4 Juni : Hari Raya Waisak 2567 BE
- 29 Juni : Hari Raya Idul Adha 1444 H
- 19 Juli : Tahun Baru Islam 1445 H
- 17 Agustus : Hari Kemerdekaan RI
- 28 September: Maulid Nabi Muhammad SAW
- 25 Desember : Hari Raya Natal.

Baca Juga: Cek Data Penerima BPNT Oktober 2022 Online via Link cekbansos.kemensos.go.id

Cuti Bersama

- 23 Januari : Tahun Baru Imlek 2574 Kongzili.
- 23 Maret : Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1945.
- 21, 24, 25 dan 26 April : Hari Raya Idul Fitri 1444 H.
- 2 Juni : Hari Raya Waisak.
- 26 Desember : Hari Raya Natal.***

Halaman:

Editor: Ramadhan D.W

Sumber: Instagram @kemenpanrb


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah