Cara Mudah Pesan Tiket Kereta Api Lewat Aplikasi KAI Access untuk Libur Natal dan Tahun Baru

- 14 November 2022, 17:41 WIB
ILustrasi pengguna aplikasi KAI Access
ILustrasi pengguna aplikasi KAI Access /Humas PT KAI

2. Isilah bagian stasiun asal, stasiun tujuan, tanggal keberangkatan, kelas kereta, dan jumlah tiket yang dipesan (dewasa atau bayi), lalu klik cari tiket.

3. Selanjutnya, akan ada pilihan jadwal kereta yang sudah cukup detail, lengkap dengan jam keberangkatan, waktu tiba, kelas, sub-kelas, harga tiket, dan jumlah tiket yang masih tersedia, silakan pilih mana jadwal yang dikehendaki.

Baca Juga: Cara Daftar Jadi Penerima BLT BBM Tahap 2 Online Lewat HP, Bansos Rp300.000 Siap Cair November 2022

4. Kemudian, akan muncul Konfirmasi Pemesanan atau detail informasi jadwal kereta yang dipilih.

5. Cek kembali jadwal yang sudah sesuai dengan pilihan, lalu centang sebagai tanda setuju mematuhi segala persyaratan dan ketentuan reservasi, lalu, tekan lanjut.

6. Isilah data penumpang sesuai dengan identitas yang berlaku dan jangan lupa identitas itu dibawa untuk ditunjukkan ke petugas saat hari H pemberangkatan.

7. Pilihlah kursi sesuai dengan pilihan Anda jika persediaan masih ada.

Baca Juga: Link dan Cara Beli Tiket Konser BLACKPINK di Jakarta untuk BLINK MEMBERSHIP, Sudah Dibuka Hari Ini

Warna merah menandakan kursi sudah terisi, sedangkan warna biru adalah menandakan kursi Anda saat ini.

Untuk mengubahnya, klik dulu warna biru di bangku Anda hingga berubah menjadi warna putih yang menandakan bangku kosong, lalu klik bangku yang diinginkan, kemudian simpan dan lanjut.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah