6 Daftar Warung Bakso Enak yang Banyak Dicari di Situbondo, Cek Alamat Lengkapnya di Sini

- 31 Mei 2023, 07:00 WIB
Simak 6 rekomendasi warung makan bakso di Situbondo, Jawa Timur  yang enak dan gurih.
Simak 6 rekomendasi warung makan bakso di Situbondo, Jawa Timur yang enak dan gurih. /Instagram @baksogolfsawangan

PR DEPOK - Pecinta bakso yang ada di wilayah Situbondo, 6 daftar warung bakso enak yang banyak dicari ini wajib Anda kunjungi.

Karena selain enak, 6 daftar warung bakso di Situbondo ini juga memiliki harga yang murah dan cocok untuk semua kalangan.

Anda yang akan mengunjungi 6 warung bakso di Situbondo ini bisa mengajak teman atau bahkan keluarga untuk makan bersama.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aquarius Rabu, 31 Mei 2023: Dapat Banyak Tekanan, Pemasukan Menurun, Kesehatan Bermasalah

Untuk itu, berikut PikiranRakyat-Depok.com akan memaparkan 6 daftar warung bakso enak yang banyak dikunjungi di Situbondo lengkap dengan alamatnya.

1. Bakso Larasati

Alamat: Jl. Basuki Rahmat, Mimbaan Tengah, Mimbaan, Kec. Panji, Kabupaten Situbondo, Jawa Timur.

Baca Juga: Jadwal Acara TV di NET TV Hari Ini Kamis, 31 Mei 2023, Ada Warkop DKI: 'Gengsi Dong'

Jam buka: 11.00–21.00 WIB.

2. Bakso Sumo Cong Hendra

Alamat: Jl. Basuki Rahmat No.104, Mimbaan, Kec. Situbondo, Mimbaan Utara, Mimbaan, Kec. Situbondo, Kabupaten Situbondo, Jawa Timur.

Baca Juga: Dua Warga Bahrain Dijatuhi Hukuman Mati di Arab Saudi karena Terlibat Operasi Terorisme

Jam buka: 09.30–21.30 WIB.

3. Bakso Pak Ji

Alamat: Parse, Dawuhan, Kec. Situbondo, Kabupaten Situbondo, Jawa Timur.

Baca Juga: Bansos PKH Juni 2023 Cair Kapan? Ini Jadwal Penyalurannya

Jam buka: 16.00–21.00 WIB.

4. Bakso Solo Jumbo Pak Wiji/Pak Agung

Alamat: Jl. Sucipto, Talkandang Timur, Curah Jeru, Kec. Situbondo, Kabupaten Situbondo, Jawa Timur.

Jam buka: 09.00–18.00 WIB.

Baca Juga: Login kjp.jakarta.go.id Pakai NIK KTP untuk Cek Nama Penerima KJP Plus Tahap 1 2023, Benarkah Cair Akhir Mei?

5. Bakso Mie Ayam "Tunggal Rasa"

Alamat: Jl. Basuki Rahmat, Mimbaan Barat, Mimbaan, Kec. Panji, Kabupaten Situbondo, Jawa Timur.

Jam buka: 09.00–21.00 WIB.

Baca Juga: Cara Cek Penerima KJP Plus 2023 Pakai NIK KTP dan HP dan Besaran Dana yang akan Cair Selengkapnya Disini!

6. Bakso Kikil Solo

Alamat: Jl. Raya Asembagus, Trigonco Utara, Trigonco, Kec. Asembagus, Kabupaten Situbondo, Jawa Timur.

Jam buka: 09.00–21.00 WIB.

Baca Juga: Maknyus! 7 Referensi Tempat Bakso yang Enak di Godean, Yogyakarta

Nah itulah tadi 6 daftar warung bakso enak yang banyak dikunjungi di Situbondo lengkap dengan alamatnya.***

 

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x