Jalan-jalan ke Dieng, Berikut 5 Tempat Bakso yang Rasanya Maknyus, Catat Alamatnya

- 18 Juni 2023, 08:03 WIB
Simak5 tempat bakso terenak di Dieng.
Simak5 tempat bakso terenak di Dieng. /YouTube W.N COOKING

PR DEPOK - Dieng yang berada di antara Banjarnegara dan Wonosobo merupakan dataran tinggi sehingga jika mengonsumsi bakso akan begitu nikmat saat suasana dingin.

Kuah yang panas dari bakso akan menghangatkan suasana saat di Dieng, apalagi dimakan bersama keluarga tercinta.

Selain bakso, 5 tempat makan di Dieng yang ada dibawah ini juga menyediakan sajian lainnya, yaitu soto dan mie ayam.

Baca Juga: 3 Tempat Soto Kudus di Jakarta, Cita Rasa yang Gurih dan Lezat

Cuaca yang dingin biasanya perut akan terasa lapar terus, alangkah nikmatnya menikmati bakso sambil melihat pemandangan di negeri yang terkenal dengan 'Negeri di Atas Awan' ini.

Berikut 5 tempat makan bakso di Dieng yang telah dirangkum oleh tim PR Depok dari google yang kalian bisa cicipi bersama orang-orang terkasih.

Bakso Raos Eco Pak Met

Baca Juga: Lagu Loneliness Putri Ariani Berhasil Loloskan Dirinya di America's Got Talent, Berikut Lirik dan Maknanya

Jl. Dieng No.Rt 01/01, Karangsari, Dieng Kulon, Kec. Batur, Kab. Banjarnegara, Jawa Tengah 53456

Buka setiap hari pukul: 09.00–22.00

No telepon: 0857-1362-4221

Baca Juga: 23 Larangan Bagi Penerima KJP Plus 2023, Merokok Termasuk?

Bakso Rudal OYE

Karangsari, Dieng Kulon, Kec. Batur, Kab. Banjarnegara, Jawa Tengah 53456

Buka setiap hari pukul 09.00–21.00

No Telepon: 0823-2309-9889

Baca Juga: Brasil Kalahkah Guniea dalam Pertandingan Persahabatan Anti Rasisme, Hasil Akhir: 4-1

Kedai mie ayam dan bakso pak Bambang Prau

Jl. Dieng No.KM 24, Patakbanteng, Kec. Kejajar, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56354

Buka setiap hari pukul 08.00–21.00

No telepon: 0857-2762-5758

Baca Juga: Ramalan Shio Tikus, Kerbau dan Macan Minggu, 18 Juni 2023: Ada Fakta tidak Terduga Dialami

Bakso DSP

Jl. Dieng, Kejajar, Kec. Kejajar, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56354

Buka setiap hari pukul 09.00–20.00

No telepon: -

Baca Juga: 3 Rekomendasi Tempat Wisata di Garut, Cocok untuk Berlibur di Akhir Pekan!

Soto Sirandu & Mie Ayam Bakso Dieng

Dieng, Kec. Kejajar, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56354

Buka setiap hari pukul: 10.30–21.00

No telepon: -

Baca Juga: 12 Tempat Makan Bakso di Mando yang Nikmat, Harus Dicoba!

Demikianlah 5 tempat makan bakso yang dapat dinikmati bersama keluarga ataupun kerabat, semoga bermanfaat.***

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah