Formasi CPNS dan PPPK 2023 Menyusut Hingga 50 Persen? Ini 2 Posisi Terbanyak Formasi ASN 2023

- 23 Agustus 2023, 07:28 WIB
Alokasi penerimaan CPNS dan PPPK tersebut dikabarkan mengalami penyusutan hampir 50 persen dibandingkan dengan proyeksi sebelumnya.*
Alokasi penerimaan CPNS dan PPPK tersebut dikabarkan mengalami penyusutan hampir 50 persen dibandingkan dengan proyeksi sebelumnya.* /Tangkap Layar/sscasn.bkn.go.id

 

Pemerintah Daerah (Pemda) juga tercatat membuka penerimaan yang lebih sedikit daripada tahun-tahun sebelumnya.

Dari jumlah formasi yang dibuka, sebanyak 80 persen diperuntukkan bagi guru dan tenaga kesehatan.

Baca Juga: Sinopsis Arthdal Chronicles Season 2, Lee Joon Gi Gantikan Song Joog Ki sebagai Eunseom dan Sa Ya

Hal ini menunjukkan adanya kebutuhan mendesak dalam sektor pendidikan dan kesehatan di Indonesia.

Rincian alokasi penerimaan mencakup berbagai bidang, termasuk CPNS dan PPPK untuk Pemerintah Pusat serta PPPK untuk Pemda.

 

CPNS dan PPPK memiliki peran yang krusial dalam menjaga kelangsungan dan efektivitas pelayanan publik.

Proses seleksi untuk penerimaan CPNS dan PPPK 2023 akan dimulai pada bulan September 2023 mendatang.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah