Tidak Masuk Usulan Venue Piala Dunia U-20, Stadion Pakansari Klaim Penuhi Standar FIFA

- 20 Oktober 2022, 13:47 WIB
Stadion Pakansari.
Stadion Pakansari. /Diki Wahyudi/PR Depok

Infantino berharap, dengan ditunjuknya Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia, sepak bola di negara ini bisa dikenal bukan karena tragedi sepak bola tapi sebagainegara yang mempunyai visi bahwa generasi mudanya mencintai sepak bola dan ingin merasakan sepak bola bersama dunia.

"Karena sepak bola tentu berarti kegembiraan dan kebahagian dan dengan menyelenggarakan Piala Dunia U-20 bersama tahun depan akan menjadi kesempatan untik untuk mempromosikan Indonesia pada masa depan, mulai dari momen tersebut," kata Infantino sebagaimana dikutip dari Antara.

Baca Juga: Syarat dan Cara Cek Penerima PKH Ibu Hamil yang Cair Oktober-Desember 2022 via Situs Resmi Kemensos

Sementara Presiden Jokowi mengatakan penyelenggaraan Piala Dunia U-20 masih akan dibicarakan lebih lanjut.

Sebab, hingga saat ini FIFA belum mengkonfirmasi stadion mana saja yang akan dipakai.

Meski begitu, Indonesia telah mengajukan enam arena yakni Stadion Utama Gelora Bung Karno di Jakarta, Stadion Jakabaring (Palembang, Sumatera Selatan), Stadion Si Jalak Harupat (Bandung, Jawa Barat), Stadion Manahan (Solo, Jawa Tengah), Stadion Gelora Bung Tomo (Surabaya, Jawa Timur), dan Stadion Kapten I Wayan Dipta (Gianyar, Bali).

Baca Juga: Cair Lagi November, Cek Daftar Penerima BLT BBM 2022 Tahap 2 di Link cekbansos.kemensos.go.id

Sementara, Stadion Pakansari Cibinong, yang sebelumnya ditunjuk sebagai tuan rumah Piala Asia U-16, tidak masuk dalam usulan.

Meskipun Pemerintah Kabupaten Bogor mengklaim Stadion Pakansari Cibinong, sudah memenuhi standar FIFA.

Berikut ini klaim standar FIFA yang sudah dipenuhi Stadion Pakansari Cibinong, menurut Kadispora Kabupaten Bogor, Asnan AP:

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah