Cara Daftar Bantuan KIP Kuliah Merdeka 2021 untuk Jenjang S1 dan Profesi, Gratis Kuliah Ditambah Uang Bulanan

- 18 April 2021, 08:20 WIB
Ilustrasi KIP Kuliah 2021.
Ilustrasi KIP Kuliah 2021. /kip-kuliah.kemdikbud.go.id/

Sementara untuk Pendaftaran KIP Kuliah Merdeka tahun 2021, siswa dapat langsung melakukan pendaftaran secara mandiri di web Sistem KIP Kuliah pada laman kip-kuliah.kemdikbud.go.id atau melalui KIP Kuliah mobile apps.

Berikut ini besaran biaya pendidikan pada penerima bantuan KIP Kuliah Merdeka 2021, berikut rinciannya:

1. Program studi terakreditasi A maksimal Rp12 juta per semester

2. Program studi terakreditasi B maksimal Rp4 juta per semester

3. Program studi terakreditasi C maksimal Rp2,4 juta per semester.

Baca Juga: Info Terbaru Pencairan Dana BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 Juta, Segera Cek Nama Anda di Link ini

Begitu pula terkait biaya hidup yang akan diberikan kepada peneria KIP Kuliah Merdeka 2021 yang disesuaikan dengan indeks harga daerah yang dibagi menjadi 5 klaster, berikut rinciannya:

1. Daerah klaster satu yakni Rp800.000 per semester

2. Daerah klaster dua Rp950.000 per semester

3. Daerah klaster tiga Rp1.100.000 per semester

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: ANTARA kip-kuliah.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x