Cara Daftar Bantuan KIP Kuliah Merdeka 2021 untuk Jenjang S1 dan Profesi, Gratis Kuliah Ditambah Uang Bulanan

- 18 April 2021, 08:20 WIB
Ilustrasi KIP Kuliah 2021.
Ilustrasi KIP Kuliah 2021. /kip-kuliah.kemdikbud.go.id/

4. Daerah klaster empat Rp1.250.000 per semester

5. Dan daerah klaster lima Rp1.400.000 per semester.

Baca Juga: SIMAK! Cara Mengajukan BLT UMKM Rp1,2 Juta Hingga Pencairan Uang di Bank BRI, BNI, dan Kantor Pos

Sementara jadwal Pendaftaran KIP Kuliah 2021 masih terbuka, pendaftaran KIP Kuliah memang telah dibuka mulai 8 Februari 2021 namun akan ditutup pada 31 Oktober 2021 mendatang.

Bagi Anda yang ingin mendapatkan bantuan kuliah sekaligus uang saku selama kuliah dapat mengakses lin https://kip-kuliah.kemdikbud.go.id/ atau di KIP Kuliah Mobile Apps untuk mendaftar. ***

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: ANTARA kip-kuliah.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x