KJP Plus Oktober 2023 Sudah Cair, Segera Cek Saldo Secara Online di Sini, Sudah Masuk atau Belum?

- 5 Oktober 2023, 09:33 WIB
Ketahui informasi mengenai KJP Plus Oktober 2023 sudah cair, segera cek saldo secara online di sini, saldo sudah masuk atau belum?*
Ketahui informasi mengenai KJP Plus Oktober 2023 sudah cair, segera cek saldo secara online di sini, saldo sudah masuk atau belum?* /jakarta.go.id

PR DEPOK – Ketahui informasi mengenai KJP Plus Oktober 2023 sudah cair, segera cek saldo secara online di sini, saldo sudah masuk atau belum?

 

Sebagaimana yang telah diumumkan oleh UPT P4OP, dana bantuan KJP Plus Oktober 2023 sudah resmi cair per tanggal 4 Oktober 2023 kemarin. Peserta didik kini sudah bisa mengecek apakah saldo bantuannya sudah masuk atau belum ke rekening.

KJP Plus Oktober 2023 merupakan bantuan pendidikan yang diberikan kepada peserta didik jenjang SD, SMP, SMA, SMK, dan PKBM yang bersekolah dan tinggal di DKI Jakarta.

Setiap peserta didik nantinya akan menerima bantuan dengan besaran yang berbeda-beda sesuai dengan jenjang pendidikannya.

Baca Juga: 14 Link Twibbon HUT ke 78 TNI 2023 Terbaru dengan Logo Keren dan Gagah, Cocok Dibagikan ke Sosial Media

Besaran KJP Plus Oktober 2023 yang akan diterima oleh masing-masing peserta didik mulai dari Rp250.000 hingga Rp450.000.

Bagi peserta didik yang ingin mengetahui apakah dana bantuan KJP Plus Oktober 2023 tersebut sudah masuk ke rekening atau belum, peserta didik bisa mengeceknya secara online melalui aplikasi JakOne Mobile.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah