Siswa Tidak Dapat PIP Kemdikbud 2023 Padahal Tahun Lalu Masih Dapat Bantuan? Ini Penyebab dan Solusinya

- 8 Desember 2023, 16:02 WIB
Berikut informasi mengenai siswa tidak dapat PIP Kemdikbud 2023 padahal tahun lalu masih dapat bantuan? Ini penyebab dan solusinya.*
Berikut informasi mengenai siswa tidak dapat PIP Kemdikbud 2023 padahal tahun lalu masih dapat bantuan? Ini penyebab dan solusinya.* /Tangkap layar instagram.com/@sobatpip

PR DEPOK – Berikut informasi mengenai siswa tidak dapat PIP Kemdikbud 2023 padahal tahun lalu masih dapat bantuan? Ini penyebab dan solusinya.

 

Pada bulan Desember 2023 ini, Pemerintah diketahui masih mencairkan bantuan pendidikan PIP Kemdikbud 2023 kepada siswa jenjang SD, SMP, dan SMA yang masih terdaftar sebagai penerima bantuan di pip.kemdikbud.go.id dan telah melakukan aktivasi rekening di bank penyalur.

Sebagai informasi, bantuan PIP Kemdikbud ini dicairkan satu kali dalam satu tahun. Siswa yang tahun lalu pernah mendapatkan pencairan PIP masih berkesempatan untuk kembali mendapat pencairan PIP Kemdikbud di tahun 2023 ini asalkan nama siswa masih terdaftar sebagai penerima PIP di laman pip.kemdikbud.go.id.

Lantas, bagaimana jika siswa tidak dapat dana bantuan PIP Kemdikbud 2023 padahal tahun lalu masih dapat bantuan?

Baca Juga: Info Terbaru Bagi Penerima KJMU: Cek Status Distribusi Buku Tabungan dan Pencairan Dana Melalui SIDEWI

Ada beberapa penyebab yang membuat siswa tidak lagi mendapatkan dana bantuan PIP Kemdikbud 2023 meskipun tahun lalu masih dapat bantuan. Berikut adalah penyebabnya.

1. Data siswa sudah tidak padan saat pemadanan DTKS dengan Dapodik

2. Nama siswa sudah tidak lagi terdaftar pada DTKS Kemensos

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x