Cair Lagi 2024! Siswa Kriteria Ini Berhak Dapat BLT Rp2 Juta, Cek di Sini Nama Kamu Ada atau Tidak

- 3 Januari 2024, 14:29 WIB
Ilustrasi BLT Rp2 juta untuk siswa.
Ilustrasi BLT Rp2 juta untuk siswa. /Unsplash/Mufid Majnun

PR DEPOK - Pemerintah telah memastikan akan kembali melanjutkan penyaluran BLT Rp2 juta pada tahun 2024 untuk siswa dengan kriteria tertentu.

BLT Rp2 juta tersebut disalurkan melalui Program Keluarga Harapan atau PKH komponen pendidikan yang menyasar siswa SMA/sederajat.

BLT Rp2 juta cair lagi 2024 khusus untuk siswa SMA/sederajat yang memenuhi kriteria berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin dan terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial atau DTKS Kemensos.

Baca Juga: Sikat! Ini 5 Rekomendasi Tempat Sate Terkenal di Kota Sumedang yang Gak Bau Amis

Siswa dengan kriteria tersebut berhak ditetapkan sebagai Keluarga Penerima Manfaat atau KPM PKH agar dapat BLT Rp2 juta per tahun.

Adapun untuk mengetahui nama siswa masuk dalam daftar penerima BLT Rp2 juta atau tidak dapat dicek di laman cekbansos.kemensos.go.id.

Cara Cek Nama Siswa Penerima BLT Rp2 Juta

1. Masuk ke laman cekbansos.kemensos.go.id lewat browser internet di HP Anda.

Baca Juga: Siap-Siap! Bansos PKH Tahap 1 2024 Cair Januari? Simak Cara Cek Nama Penerima Cukup Pakai Data Ini

2. Input alamat domisili siswa mulai dari provinsi, kabupaten atau kota, kecamatan, dan desa.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x