Tak Boleh Sembarangan! 10 Penggunaan KJP Plus, Ketahui Besaran Bantuan Pendidikannya Disini

- 29 Januari 2024, 15:40 WIB
Berikut ini daftar sepuluh hal yang bisa dimanfaatkan para penerima lewat bantuan pendidikan KJP Plus.*
Berikut ini daftar sepuluh hal yang bisa dimanfaatkan para penerima lewat bantuan pendidikan KJP Plus.* /Instagram @upt.p4op/

PR DEPOK - Berikut daftar sepuluh hal yang bisa dimanfaatkan para penerima lewat bantuan pendidikan KJP Plus.

Bantuan pendidikan KJP Plus bisa digunakan mulai dari membeli alat-lat kesehatan hingga kegiatan penunjang belajar.

Penggunaan KJP Plus

1. Alat-alat kesehatan

Peralatan penunjang kesehatan (perawatan kesehtan gigi, alat bantu pendengaran, alat bantu berjalan)

Baca Juga: Rekomendasi 5 Penjual Pempek Enak di Palembang, Cocok untuk Jadi Oleh-oleh

2. Apotek/toko obat

Obat-obatan dan vitamin

3. Toko buku

Kebutuhan buku siswa (buku tulis, buku latihan soal, buku gambar, buku pelajaran)

4. Toko busana/toko sepatu

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x