Cara Mudah Cairkan Bansos KPM PKH Rp3,5 Juta di dtks.kemensos.go.id, Hanya dengan NIK KTP

- 24 Maret 2021, 07:34 WIB
Cara mudah cairkan bansos KPM PKH Rp3,5 juta hanya dengan NIK KTP di dtks.kemensos.go.id.
Cara mudah cairkan bansos KPM PKH Rp3,5 juta hanya dengan NIK KTP di dtks.kemensos.go.id. /Dok. Setkab.

Bansos KPM PKH Rp3,5 juta selanjutnya akan disalurkan ke masing-masing rekening penerima.

Bansos KPM PKH Rp3,5 juta ini akan didistribusikan melalui bank anggota Himpunan Bank-bank Negara (Himbara).

Sedangkan, bagi Anda yang tidak memiliki rekening akan disalurkan melalui PT Pos Indonesia.

Baca Juga: MPR Gelar Pertemuan, Benny K Harman: Amat Jelas, Wacana Presiden 3 Periode Halusinasi dari Politisi Cari Muka

Berikut sejumlah persyaratan yang harus dipenuhi untuk mendapatkan bantuan modal kewirausahaan sosial KPM PKH Rp3,5 juta:

1. Warga miskin atau rentan miskin;

2. Anggota KPM PKH yang telah digraduasi;

3. Memiliki usaha.

Jika Anda lolos seleksi Kemensos, maka selanjutnya akan diinfokan oleh pendamping PKH.

Setelah itu, prosedur pencairan dana bantuan modal usaha didampingi oleh pendamping PKH tingkat kecamatan.

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x