Cara Mudah Cek Penerima PKH 2021 Online Lewat Link cekbansos.kemensos.go.id

- 24 Juli 2021, 14:16 WIB
Ilustrasi - Cek penerima PHK 2021 secara online mudah, Anda tinggal akses cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi - Cek penerima PHK 2021 secara online mudah, Anda tinggal akses cekbansos.kemensos.go.id. /Pixabay./

Anda bisa cek penerima lewat komputer, laptop, atau hp android melalui laman cekbansos.kemensos.go.id secara online, ini cara mudahnya:

1. Akses link cekbansos.kemensos.go.id menggunakan hp android, komputer, atau laptop yang terhubung dengan koneksi internet;

2. Di kolom “Pencarian Data Penerima Bantuan Sosial (BST, BPNT, PKH)”, pilih Provinsi, Kabupaten, Kecamatan dan Desa/Kelurahan;

Baca Juga: Jokowi Sidak ke Apotek, Christ Wamea: Padahal Anak Buahnya Sendiri Mafia Obat Cacing

3. Masukkan nama sesuai KTP;

4. Masukkan empat huruf kode yang tertera dalam kotak kode. Jika huruf kode tidak jelas, klik kotak kode tersebut untuk mendapatkan kode baru

5. Lalu, klik tombol “Cari”.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x