Cara Daftar Bansos secara Online 2022 Lewat HP dan Syarat Cairkan BPNT Kartu Sembako hingga PKH Kemensos

- 13 Januari 2022, 18:00 WIB
Ilustrasi penerima bantuan sosial dari Kemensos.
Ilustrasi penerima bantuan sosial dari Kemensos. /Antara

Baca Juga: Musisi Akon akan Jual Album Berikutnya Melalui NFT demi Raup Keuntungan Penuh

- Hasilnya akan dimuat dalam berita acara yang ditandatangani oleh kepala desa/lurah dan perangkat desa lainnya.

- Berita acara tersebut akan digunakan dinas sosial untuk diverifikasi dan divalidasi datanya dengan instrumen lengkap melalui kunjungan rumah tangga.

- Selanjutnya, data akan diinput di aplikasi Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial (SIKS) oleh operator desa/kecamatan.

Baca Juga: Dikenal Pintar, 4 Zodiak Berikut Memiliki Pikiran yang Tajam

- Setelah itu, dinas sosial akan memproses data, diverifikasi dan divalidasi, lalu dilaporkan kepada bupati/wali kota.

- Bupati/wali kota akan menyampaikan hasil verifikasi dan validasi data yang telah disahkan kepada gubernur, dan diteruskan kepada menteri.

- Bank-bank Himbara, kantor kelurahan, dan kantor wali kota/kabupaten selanjutnya akan memproses data calon penerima BPNT/Kartu Sembako dan PKH 2022 yang sudah lengkap.

- Khusus calon penerima bansos BPNT/Kartu Sembako akan dibuatkan rekening bank dan diberikan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Baca Juga: Bekuk Pengedar Narkoba, Polisi Temukan Pelaku Simpan Sabu dalam Bungkus Rokok

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x