BLT Anak Sekolah Rp4,4 Juta 2022 Mulai Dicairkan, Periksa Daftar Penerima Melalui Aplikasi Cek Bansos

- 22 Februari 2022, 17:00 WIB
Ilustrasi bansos.
Ilustrasi bansos. /Pixabay

- Sistem selanjutnya akan menunjukkan data dan status KPM penerima bansos PKH, seperti, provinsi, kabupaten, kecamatan, kelurahan/desa, nama, umur.

2. Cara cek penerima BLT anak sekolah 2022 di situs cekbansos.kemensos.go.id

- KPM Masuk di situs cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Baby A Digendong Krisdayanti, Rambutnya Curi Perhatian Penggemar

- Selanjutnya, pilih provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan melengkapi data diri sesuai KTP.

- Lalu, mengisi 8 huruf kode yang tertera dalam kotak kode.

- Apabila kode tidak jelas, klik ulang kotak kode agar mendapatkan kode baru.

- Setelah itu, klik tombol cari.

Baca Juga: Kriteria dan Cara Dapatkan BLT Balita dan Ibu Hamil Rp3 Juta Secara Online di Aplikasi Cek Bansos

- Sistem selanjutnya mencocokan data KPM yang meliputi nama dan wilayah yang diinput, dan membandingkan dengan nama yang ada dalam database Kemensos.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah