Cara Dapat PIP Kemdikbud 2022 hingga Rp1 Juta bagi Siswa SD, SMP, dan SMA

- 21 April 2022, 21:55 WIB
Ilustrasi siswa sekolah dasar.
Ilustrasi siswa sekolah dasar. /Pexels

PR DEPOK - PIP Kemdikbud 2022 atau bantuan Program Indonesia Pintar merupakan bagian dari Program Bantuan Siswa Miskin (BSM).

PIP Kemdikbud akan disalurkan melalui Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Bantuan PIP Kemdikbud 2022 hanya diperuntukkan bagi siswa SD, SMP, dan SMA/sederajat dari keluarga yang tergolong miskin dan rentan miskin.

Baca Juga: Cara Dapat BPNT Kartu Sembako April 2022 hingga Rp2,4Juta, Simak Cara Daftar Berikut

Berikut rincian yang akan diterima oleh siswa penerima bantuan PIP Kemendikbud berdasarkan jenjang pendikan:

1. Siswa SD/MI/Paket A, akan mendapatkan bantuan Rp450.000.

2. Siswa SMP/MTS/ Paket B, akan mendapatkan bantuan Rp750.000.

3. Siswa SMA/SMK/MA/ Paket C, akan mendapatkan bantuan Rp1 juta.

Baca Juga: Apakah BSU 2022 Sudah Cair? Simak Jadwal, Syarat, dan Cara Cek Penerima BLT Rp1 Juta

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah