BSU 2022 Bakal Cair, Simak Cara Cek Penerima untuk Dapatkan BLT Gaji Rp1 Juta bagi Pekerja

- 26 April 2022, 17:40 WIB
Simak penjelasan terkait cara cek penerima BSU 2022 sebesar Rp1 juta, serta solusi jika tak bisa login di BPJS Ketenagakerjaan.
Simak penjelasan terkait cara cek penerima BSU 2022 sebesar Rp1 juta, serta solusi jika tak bisa login di BPJS Ketenagakerjaan. // Pexels./ Ahsanjaya.

Berikut merupakan cara cek, apakah Anda merupakan penerima BSU 2022 dari Kemnaker senilai Rp1 juta:

1. Siapkan HP yang terkoneksi jaringan internet.

2. Lalu buka laman Kemnaker.go.id.

Baca Juga: Mau Dapat BLT Minyak Goreng hingga Rp500 Ribu? Segera Cek Bansos BPNT 2022 Online Pakai KTP Lewat Link Ini

3. Jika Anda belum memiliki akun, klik 'Daftar Sekarang'.

4. Selanjutnya, masukan data-data yang diminta seperti NIK KTP, nama lengkap, serta nama ibu kandung.

5. Jika sudah, masukan kode OTP yang dikirim ke nomor HP Anda.

6. Login ke akun Kemnaker.go.id yang sudah Anda buat.

Baca Juga: Jelang Lebaran, Pantauan Arus Mudik dari Ruas Tol Jagorawi Menuju Ciawi Masih Terlihat Lengang

7. Langkah terakhir, lengkapi semua biodata Anda.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah