Login bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id Sekarang, Cek Nama Penerima BSU 2022 yang Cair Bulan Ini untuk Pekerja

- 26 April 2022, 19:41 WIB
Berikut ini cara login bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id agar bisa cek penerima BSU 2022 yang cair bulan April ini.
Berikut ini cara login bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id agar bisa cek penerima BSU 2022 yang cair bulan April ini. // Pexels./ Ahsanjaya

PR DEPOK - Login bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id sekarang, cek nama penerima BSU 2022 yang cair bulan ini untuk pekerja.

Pekerja saat ini tengah menantikan penyaluran BSU 2022 yang akan dicairkan oleh pemerintah melalui Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker).

Sebelumnya, Kemenaker telah mengumumkan bahwa BSU 2022 akan kembali cair kepada pekerja.

Baca Juga: Karyawan Twitter Tak Terima Elon Musk Jadi Pemilik Baru, Ini Alasannya

Untuk pencairan tahun 2022 ini, pemerintah menargetkan penyaluran kepada 8,8 juta pekerja yang telah ditetapkan sebagai penerima BSU.

Pekerja yang ingin mendapatkan BSU tidak bisa melakukan pendaftaran sendiri ataupun mendatangi langsung Kantor Cabang BPJS Ketenagakerjaan untuk mendaftar.

Pasalnya, penerima Bantuan Subsidi Upah ditentukan langsung oleh Kemenaker dengan mengambil data dari data peserta aktif BPJS Ketenagakerjaan.

Baca Juga: BSU 2022 Sudah Cair atau Belum? Simak Informasi Jadwal dan Cara Cek Status Penerima BLT Gaji Rp1 Juta

Data BPJS Ketenagakerjaan ini lalu diverifikasi dan divalidasi hingga menemukan calon penerima BSU yang memenuhi kriteria berdasarkan Permenaker Nomor 16 Tahun 2021.

Setelah BPJS Ketenagakerjaan mendapatkan daftar calon penerima yang memenuhi kriteria, data tersebut selanjutnya diserahkan kepada Kemenaker.

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah