Cara Cek Nama Penerima Bansos 2022 Online Pakai KTP di cekbansos.kemensos.go.id, Ada PKH hingga Rp3 Juta

- 25 Mei 2022, 19:40 WIB
Ilustrasi cara cek nama penerima bansos 2022 pakai KTP melalui situs cekbansos.kemensos.go.id agar dapat mencairkan uang tunai PKH.
Ilustrasi cara cek nama penerima bansos 2022 pakai KTP melalui situs cekbansos.kemensos.go.id agar dapat mencairkan uang tunai PKH. /ANTARA

Baca Juga: Cek BPUM 2022 dengan Login ke eform.bri.co.id untuk Lihat Penerima BLT UMKM Rp600.000

- Kemudian pilih wilayah domisili sesuai KTP pada kolom yang tersedia, antara lain, provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa.

- Lalu, isi nama lengkap sesuai KTP.

- Masukkan delapan (8) huruf kode di kotak kode.

- Apabila kodenya tidak jelas, klik ulang kotak kode agar mendapat kode baru.

Baca Juga: Adanya Ketidakpuasan, Kremlin Disebut Tengah Bahas Pencopotan Vladimir Putin dari Jabatannya

- Terakhir klik tombol ‘Cari Data’ agar sistem mencocokan data diri yang diinput dengan data DTKS Kemensos

Jika datanya valid, nanti akan ditampilan nama penerima bansos PKH 2022 serta data wilayah, umur hingga periode pencairannya.

Adapun besaran PKH 2022 tergantung dari komponen dan kategori penerimaannya.

Terdapat tiga komponen penerima PKH 2022, di antaranya:

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah