Cek Nama di cekbansos.kemensos.go.id, BPNT Juni 2022 Ribu Sedang Cair

- 9 Juni 2022, 10:35 WIB
Segera cek nama penerima di cekbansos.kemensos.go.id untuk mengetahui status penerimaan bansos BPNT Juni 2022.
Segera cek nama penerima di cekbansos.kemensos.go.id untuk mengetahui status penerimaan bansos BPNT Juni 2022. /Pixabay/EmAji.

PR DEPOK – Masyarakat dapat cek nama melalui situs cekbansos.kemensos.go.id untuk mengetahui penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)/Kartu Sembako Juni 2022.

Cara cek nama penerima BPNT Juni 2022 di cekbansos.kemensos.go.id memerlukan Kartu Tanda Penduduk (KTP).

Melalui cek nama di cekbansos.kemensos.go.id, Anda yang sudah daftar Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) bisa melihat status penerima BPNT Juni 2022.

Baca Juga: Hasil Seleksi TKD dan Core Values BUMN Diumumkan Hari Ini! Segera Login di Situs rekrutmenbersama.fhcibumn

Setelah cek nama lewat cekbansos.kemensos.go.id dan dinyatakan sebagai penerima BPNT Juni 2022, Anda akan mendapatkan bantuan Rp2,4 juta per tahun.

Dalam penyalurannya, dana bantuan BPNT diberikan senilai Rp200.000 per bulan kepada penerima manfaat.

Pada bulan Juni 2022 ini, dana BPNT sedang dicairkan kepada penerima manfaat sebesar Rp200.000.

Baca Juga: Update Perang di Ukraina Hari ke-106: Rencana Referendum Rusia hingga 94 Negara Terancam Krisis

Keluarga Penerima Manfaat (KPM) bisa mencairkan dana BPNT 2022 di Kantor Pos terdekat.

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: Kementerian Sosial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x