BPUM 2022 Kapan Cair? Pelaku Usaha Ini Berhak Dapat BLT Rp600 Ribu usai Login Link Ini

- 9 Juni 2022, 14:44 WIB
Simak penjelasan kapan BPUM 2022 cair untuk dapat BLT Rp600 ribu di link eform.bri.co.id.
Simak penjelasan kapan BPUM 2022 cair untuk dapat BLT Rp600 ribu di link eform.bri.co.id. /Tangkap layar eform.bri.co.id//Tangkap layar eform.bri.co.id

PR DEPOK - Bantuan Produktif Mikro Usaha (BPUM) 2022 kapan cair? Pelaku usaha ini berhak dapat BLT Rp600 ribu usai login link eform.bri.co.id.

Pertanyaan seputar kapan BPUM 2022 cair terus digaungkan para pelaku usaha yang ingin mendapatkan BLT Rp600 ribu dari pemerintah.

Pasalnya, BPUM 2022 sempat direncanakan pada Mei kemarin, tepatnya setelah Hari Raya Idul Fitri.

Baca Juga: Cara Cek Nama Penerima PKH Juni 2022 di cekbansos.kemensos.go.id untuk Dapatkan BLT Rp3 Juta

Akan tetapi, sampai Juni ini kepastian kapan BPUM 2022 bakal cair belum diumumkan pemerintah.

Sejatinya, beberapa hari lalu pemerintah melalui Deputi Usaha Mikro Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop dan UKM) Eddy Satriya memberikan penjelasan mengapa BPUM 2022 tak kunjung cair.

Eddy mengatakan bahwa anggaran BPUM 2022 sekitar Rp7,68 triliun belum diberikan oleh Kementerian Keuangan (Kemenkeu).

Oleh karena itu, BPUM 2022 belum dapat disalurkan pemerintah hingga Kemenkeu memberikan anggaran tersebut.

Baca Juga: Undang Paus Fransiskus ke Indonesia, Menag Yaqut Harap Dapat Menyampaikan Kerinduan Umat

Halaman:

Editor: Rifqy Rajwa Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah