Bansos PBI Tidak Bisa Cair Tunai, Simak Penjelasan, Cara Cek, dan Besaran Dananya

- 17 Juni 2022, 07:00 WIB
Situs cekbansos.kemensos.go.id untuk cek penerima bantuan dari Kemensos.
Situs cekbansos.kemensos.go.id untuk cek penerima bantuan dari Kemensos. /Tangkap layar cekbansos.kemensos.go.id.

PR DEPOK - Informasi terkait dengan alasan bansos PBI 2022 tidak bisa cair tunai akan diulas dalam artikel ini.

Diketahui, pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos) akan segera menyalurkan beragam bantuan sosial (bansos) kepada masyarakat Indonesia dalam bentuk PBI pada Juni.

Sedangkan bansos PBI 2022 kabarnya diberikan sejak 22 Maret 2022 dan disalurkan untuk masyarakat kurang mampu yang kesulitan membayar iuran bulanan BPJS Kesehatan.

Baca Juga: Cek Nama Penerima PKH Juni 2022, Buka cekbansos.kemensos.go.id untuk Dapat Bantuan Anak Usia Dini Rp3 Juta

Untuk besaran dana bansos PBI 2022, pemerintah kabarnya akan menyalurkan dana bantuan senilai Rp42.000 per bulan.

Tetapi bansos PBI 2022 berbeda dengan jenis bansos lainnya seperti BPNT, PKH, dan BST, bantuan sosial PBI tidak bisa dicairkan tunai dan tidak masuk ke rekening pribadi penerimanya.

Kenapa demikian? Alasannya karena bansos PBI 2022 nantinya akan masuk ke dalam tagihan iuran bulanan BPJS Kesehatan bagi masyarakat yang tidak bisa membayar iuran bulanan tersebut.

Baca Juga: Login cekbansos.kemensos.go.id, Input Nama Anda Sesuai KTP untuk Cairkan PKH Rp3 Juta

Bantuan sosial tersebut juga bisa meringankan setidaknya beban pengeluaran bulanan bagi masyarakat kurang mampu di Indonesia.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x