BSU BPJS Ketenagakerjaan 2022 Kapan Cair? Cek Jadwal dan Penerima BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta di Sini

- 9 Agustus 2022, 10:47 WIB
Ilustrasi BSU 2022.
Ilustrasi BSU 2022. /Dok Kemnaker

Setelah memenuhi berbagai syarat tersebut, maka pekerja atau buruh bisa cek secara berkala untuk memastikan namanya terdaftar atau tidak jadi penerima BSU 2022.

Jika nantinya BSU 2022 sudah resmi disalurkan, maka para pekerja bisa cek nama mereka secara online melalui situs resmi Kemnaker.

Baca Juga: KMA Keluarkan Peringatan Hujan dengan Intensitas Tinggi, Seoul Waspada Banjir Susulan

Adapun berikut cara untuk cek penerima BSU 2022 atau BLT subsidi gaji Rp1 juta lewat link kemnaker.go.id:

1. Akses atau masuk ke situs resmi kemnaker.go.id.

2. Lakukan pendaftaran akun jika belum memiliki akun.

Baca Juga: Tunggu Hasil Perawatan Psikologis, Komnas HAM akan Periksa Istri Ferdy Sambo Terkait Tewasnya Brigadir J

3. Lengkapilah pendaftaran, lalu aktivasi akun dengan menggunakan kode OTP yang akan dikirimkan ke nomor handphone yang digunakan.

4. Masuklah kembali ke dalam akun masing-masing yang telah terverifikasi.

5. Lengkapi profil biodata diri berupa foto profil, tentang, status pernikahan dan tipe lokasi.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah