Informasi Terkini Pencairan BLT Subsidi Gaji, Benarkah Mulai Dicairkan Agustus 2022?

- 11 Agustus 2022, 20:16 WIB
Ilustrasi. BPUM 2022 atau BLT Subsidi Gaji adalah bantuan Kemenkop UKM untuk pelaku usaha yang akan cair dalam waktu dekat senilai Rp600.000.
Ilustrasi. BPUM 2022 atau BLT Subsidi Gaji adalah bantuan Kemenkop UKM untuk pelaku usaha yang akan cair dalam waktu dekat senilai Rp600.000. /Pixabay/Ekoanug.

PR DEPOK – Masyarakat khususnya para pelaku usaha masih menantikan kepastian penyaluran Banpres Produktif Usaha Mikro (BPUM) yang dijadwalkan cair 2022 ini.

Menurut kabar yang dihimpun, Kemenkop UKM selaku pihak penyalur masih belum dapat memastikan kapan BLT UMKM akan mulai dilakukan.

Adapun penyebab BLT UMKM tak kunjung cair karena masih menunggu anggaran dari Kementerian Keuangan (Kemenkeu).

Sebelumnya diketahui, BPUM atau BLT UMKM ini awalnya akan disalurkan ke para pelaku usaha pada awal Mei 2022 lalu.

Baca Juga: Siapa yang Berhak Jadi Penerima PKH? Simak Kategori-kategori Bansos yang Dicairkan per Tahap

Nantinya pelaku usaha yang memenuhi syarat jadi penerima akan mendapat manfaat dari Kemenkop UKM senilai Rp600.000.

Demi memastikan apakah jadi penerima BLT UMKM ini bisa dilakukan pengecekan secara online melalui situs yang disediakan.

Berdasarkan mekanisme penyaluran sebelumnya, situs yang dipakai untuk cek nama penerima BPUM ini adalah eform.co.id. Berikut tata cara selengkapnya.

Baca Juga: Pencairan Tahap 3 PKH Ibu Hamil Tanggal Berapa? Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id Ada BLT Rp750.000

1. Akses situs resmi eform.bri.co.id/bpum

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x