Berapa Lama Batas Waktu Beli Pelatihan Kartu Prakerja 2022? Penting Diketahui Jika Tidak Ingin Diblokir

- 27 Agustus 2022, 12:12 WIB
Berikut ini dipaparkan informasi mengenai batas waktu pembelian pelatihan pertama Kartu Prakerja agar akun tidak diblokir.
Berikut ini dipaparkan informasi mengenai batas waktu pembelian pelatihan pertama Kartu Prakerja agar akun tidak diblokir. /prakerja.go.id.

Baca Juga: Simak Cara Daftar DTKS Online untuk Dapat Bansos PKH yang Masih Cair Agustus 2022

Selain itu, penerima perlu memastikan bahwa nomor rekening bank atau e-wallet yang didaftarkan telah tervalidasi oleh bank atau perusahaan e-money terkait.

Penerima Kartu Prakerja nantinya akan mendapatkan jadwal pencairan insentif Kartu Prakerja di dashboard akun Kartu Prakerja.

Jika belum ada jadwal pencairan insentif di dashboard akun Kartu Prakerja, penerima dapat menunggu selama 1x24 jam untuk sinkronisasi jadwal pencairan insentif.

Baca Juga: BSU 2022 Sudah Cair? Simak Tanggal Pasti Pencairan dari Kemenaker dan Langsung Login ke kemnaker.go.id di Sini

Insentif yang telah diterima oleh peserta Kartu Prakerja dapat dilakukan untuk apa saja, mulai dari meringankan biaya ketika pelatihan seperti makan, transportasi, dan pulsa, hingga untuk meringankan biaya selama mencari pekerjaan.

Demikian informasi batas waktu penyelesaian beli pelatihan pertama, terutama bagi yang dinyatakan lolos seleksi Kartu Prakerja Gelombang 42, agar insentif Rp2,55 juta dapat cair ke rekening atau akun e-wallet.***

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Prakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah